>

Selasa, 20 November 2012

Tempat Wisata Tahun Baru 2013

Sekitar 1 bulan lagi kita akan bertemu Tahun Baru 2013, nah pas banget nih waktu 1 bulan ini kita persiapkan untuk liburan kemana. anda yang belum punya tujuan tempat wisata tahun baru 2013 bisa pilih deh tempat mana saja yang nantinya cocok untuk anda kunjungi dan berpesta tahun baru 2012.





Hmm. Waktu 1 bulan ini juga pas buat ngumpulin duit hehe..Yupz, persiapkan segalanya dan yang pertama budget harus lebih dari cukup. Berikut beberapa pilihan tempat wisata TAHUN BARU 2013 :


1. Pangandaran, Jawa Barat

Anda warga Jawa Barat, Cilacap, dan Jakarta. Mungkin Pangandaran sudah familiar. Tempat ini memang slalu saja ramai dikunjungi wisatawan saat-saat liburan seperti Tahun baru. Seluruh daerah wisata Pantai Pangandaran penuh sesak oleh pengunjung. Mungkin anda yang telat dateng bisa saja gak kebagian tempat nginep dan terpaksa bikin tenda di pinggir pantai. Nah, lebih bagus anda pesan penginapan seminggu sebelum hari H tahun baru.

Bagi anda yang memiliki budget pas-pasan dan memang gak niat untuk tidur di penginapan, sebaiknya sedia tenda. karena seperti yang sudah-sudah, Tahun baru selalu hujan.

H-1 Jalan menuju Pangandaran selalu padat merayap. Terkadang kemacetan bisa sampai beberapa kota sebelum Pangandaran. dan dari Bandung-Pangandaran bisa lebih dari 10 Jam, waktu normal hanya 5-6 jam.

2. Jogjakarta

Nah ini juga tempat favorit untuk tahun baruan. Di Kota ini sering banget diadakan festival musik dan kebudayaan, apalagi pas tahun baru. Disetiap penjuru kota Jogjakarta penuh dengan festival. Anda gak akan kehabisan acara disini. Seperti di Kota-Kota besar lainnya, menjelang detik-detik tahun baru seluruh penjuru jalan Kota Jogjakarta akan padat merayap. Tips nya, sebaiknya anda tentukan dulu tempat yang akan anda tuju di kota jogja, anda datang beberapa jam sebelumnya agar gak terkena macet.Jalan yang pasti macet biasanya jalan Malioboro dan sekitarnya yang mengarah ke Malioboro, serta Jalan Solo yang melewati Ambarukmo Plaza.

Kalau saya tahun  baru di Jogjakarta lebih asik di Kaliurang. Coba deh, ajak temen-temen ke kaliurang.

3. Bali

Bali memang gak ada habisnya. Orang luar kalau mendengar Indonesia pasti yang pertama mereka kenal adalah Bali. Pulau dewata ini memang memiliki banyak tempat wisata yang asik. Bali juga sering dijadikan tuan rumah acara kenegaraan. Jika anda dari daerah Jawa barat dan Jakarta, persiapkan saja budget. Karena biasanya menjelang tahun baru harga tiket pesawat terbang akan mahal, begitu juga dengan akomodasi selama di bali. Namun jika anda suka berwisata ala Backpacker, anda bisa membaca artikel sebelumnya yang membahas

4. Bandung

Kota kembang sebagai barometer perkembangan propinsi jawa barat juga seru buat dijadikan tempat wisata tahun baru 2012. Seperti halnya jogjakarta, Menjelang detik-detik pergantian tahun seluruh penjuru jalan kota Bandung juga akan padat merayap.
Kalau anda gak begitu suka dengan keramaian, anda bisa memilih tempat wisata tahun baru 2012 di daerah lembang, disini juga seru loh dan ramai meriah. Dekat dengan tempat wisata kuliner saung panineungan atau kampung daun. Tersedia banyak penginapan dan villa. Dari atas lembang anda bisa menyaksikan kota bandung yang penuh dengan gemerlap kembang api.

5. Lombok

Tempat yang asik buat tahun baruan 2012 rekomendasi kami untuk Lombok adalah Pulau Gili. ada 3 Pulau Gili Lombok yang masing-masing memiliki keunikan masing-masing. Wisata tahun baru 2012 selain seru dan meriah, anda juga akan dibawa kesuasana romantis ala pulau gili. Pokoknya asik banget deh di Pulau gili.  Kalau anda dari Jakarta, anda bisa menggunakan pesawat Garuda Indonesia langsung ke  Kota Mataram. waktu perjalanan sekitar 1 jam.

6. Kampung Sampireun, Garut

Tempat romantis selanjutnya yang bisa Anda datangi untuk merayakan malam pergantian tahun adalah Kampung Sampireun, Garut. Meskipun letaknya sedikit jauh, dijamin Anda tidak akan menyesal begitu tiba di sana. Kampung Sampireun adalah resort yang didesain seperti pedesaan Sunda. Tempat ini memiliki beberapa bungalow yang terletak di atas danau. Untuk mencapai bungalow tersebut, Anda harus menyeberang danau menggunakan perahu.
Pada malam pergantian tahun, Kampung Sampireun menawarkan banyak acara menarik, salah satunya adalah pertunjukkan musik dan api unggun. Untuk yang baru menikah, malam Tahun Baru Anda akan semakin romantis dengan adanya paket floating candle light dinner di atas rakit sambil menikmati pesta kembang api. Dijamin Tahun Baru Anda tidak akan terlupakan!

7.  Pantai Sawarna

Pantai Sawarna yang terletak di Banten ini memiliki pasir putih dan udara segar. Di sini, Anda bisa menaiki jembatan gantung bersama pasangan. Anda juga bisa merayakan pergantian tahun yang romantis sambil menyalakan api unggun dan kembang api di tepi pantai. Barbeque party di pantai pasti menambah meriah malam Tahun Baru Anda.
Tak jauh dari pantai, ada Tanjung Layar. Tanjung Layar adalah pantai yang dibentengi oleh dua karang besar berbentuk seperti layar, dengan barisan karang yang memanjang di depan pantai. Di sini, Anda bisa menikmati hari-hari di Tahun Baru sambil berendam dan berenang. Jika ingin menginap, Sawarna menyediakan resort yang bisa Anda sewa. Pesanlah jauh-jauh hari sebelum menginap karena biasanya kamar segera dipenuhi pengunjung sebelum Tahun Baru tiba.

Kumpulan Sms Ucapan Selamat Tahun Baru 2013


Semuanya bisa anda koleksi secara gratis. Contoh ucapan tahun baru ini khusus bagi anda yang akan ngerayain acara pergantian tahun nanti. Dengan berlalunya tahun 2012, semoga di tahun 2013 semua cita-cita dan harapan baru bisa tercapai, amiin.berikut ini kumpulan sms ucapan met tahun baru 2013 yang lucu, keren, romantis, unik, gaul, dan versi bahasa inggris. Cekidot gan..Today 31 December 2012,
Tomorrow 1 Januari 2013..

Days are so fast!
So, I wanna be the 1st 2 say,,
“Happy New Year 2013″..
May the peace and love of GOD,
fill each day of your life and,
light your way through the New Year 2013..

Minum kopi di cangkir
Cangkirnya berwarna putih
HEPI New YEaR
wahai kekasih hati

|””|__|””|.*.*.*.*.
| APPY.*.*.*
|__|””|__|.*.*.*.*
*.*.*.*.*.*.*.*.*.
*. NEW YEAR 2013 *
*.==.== .*

2 U & UR FAMILY
GOD BLESS

Jadilah lilin. Jadilah cahaya. Jadilah binar dalam gelap. Jadilah inspirasi & membuat perbedaan besar dalam hati lain,Selamat Thn Baru 2013.

(“),*,(“) (“),,(“)
“(,,’o',)” ”(‘_’,,)
/”"*”"\ /”"*”\
()”"”"() ()”"”"()

Happy New Year 2013

B-egin with
L-ove in CHRIST
E-xpect blessing
S-hare goodness
S-hine like the sun
l-nspire everybody
N-ever forget that
G-OD is with u always

Happy New Year 2013

Dengan berjalannya waktu, setiap pengalaman dalam hidup adalah pelajaran, tapi cinta & peduli akan selalu menjadi kekuatan dalam bertahan hidup. Slmt Thn Baru 2013.

Wishing u SUNLIGHT in u’r heart
SUCCESS in u’r path
ANSWERS to u’r prayers..
HAPPINESS in u’r life..
SMILE in u’r face..

Happy New Year 2013


Tahun ini ‘kan berlalu,
Laksana anak panah terlepas dari busurnya.
Fajar baru di tahun yang akan datang,
Semoga menjadi lembaran baru yang lebih baik.
Selamat tahun baru 2013
Semoga lebih maju dan sukses..

Jalan-jalan naik pedati
Menikmati pemandangan nan indah
Tidak terasa tahun kan berganti
Semoga saja tahun nan indah
Sukses selalu di tahun 2013 nanti!

FAITH makes all things possible,
HOPE makes all things work,
LOVE makes all things beautiful.
May you have all three in this New Year 2013

SMiLE-it makes U look nice!
PRAY-it makes U stronger!
GIVE-it makes U richer!
LOVE-it makes U know life!

Happy New Year 2013

Tet tret tet ... Selamat Tahun Baru .. Mengucapkan selamat tinggal pada 2012 dan menyambut ke tahun baru 2013 .. Semoga tuhan memberkati kita .. semoga tahun ini jauh lebih baik dari tahun lalu dan harapan bahwa kita selalu bisa menjadi teman yang baik .. Selamet Taun Baru 2013.

Sebelum operatot sibuk….sebelum sms pending mulu…sebelum low bat….Happy new year 2013….

Tahun baru? Gaya batu donk! eh,met tahun baru ya!

Toet….toet…toet….happy new year!….udah ya mo tiup trompet lagi….toet….toet….toet…..

Aye cuma mampir bentaran neh…mo bilang….met taon baru ye mpok….abang….

Tuhan murah hati selalu memberi. Pagi ini indah, seperti juga kemarin dan esok. Syukur kepada Allah!

Yesterday is memory. Today is a gift. Tommorow is a Hope. Let’s begin New Year 2013 with faith, love, peace and new hope. GBU

Tahun ini 'kan berlalu,
Laksana anak panah terlepas dari busurnya.
Fajar baru di tahun yang akan datang,
Semoga menjadi lembaran baru yang lebih baik.
Selamat tahun baru 2013
Semoga lebih maju dan sukses..

Happy New Year 2013. May this new year bring us a new spirit to reach all your dreams, good health and a happiness forever…

Happy New Year 2013, a new beginning for a better life. GBU ABUNDANTLY!

No regret about the past…
No fear about the future…
New hopes & dreams in 2013…
Thankful to God for His blessings in 2013…
Happy New Year !!

Only open HEARTS receive LOVE
only open MINDS receive WISDOM
only open HANDS receive GIFTS
and..
only SPECIAL FRIENDS receive my Happy New Year greeting .

Waktu untuk berbagi, waktu untuk mencintai, waktu untuk mengampuni, waktu untuk sukacita, waktu untuk menghibur, waktu untuk mengumpulkan, saatnya untuk mengucapkan Met Tahun Baru 2013.


Tahun Baru….
MOTIVASI & OBSESI BARU
PERBAHARUI LAGI TANAH AIR KITA INDONESIA MENJADI LEBIH BAIK!!!
Selamat Datang 2013…

Serpihan malam bulan separuh, jelang hari baru pertanda tiba. Kembang api membuncah ke angkasa sambut tahun muda 2013. Selamat tahun baru 2013 semoga lebih baik dibanding tahun sebelumnya.

Tiada kata yang seindah lantunan syair.
Tiada mutiara yang secantik bidadari.
Tapi hari ini melebihi dari hari sebelumnya, karena tak lama lagi kita akan melewati detik pergantian yang banyak di tunggu jutaan manusia di dunia.
Hanya satu yang dapat aku lakukan dan berkata
Selamat tahun baru 2013.

Waktu terus berlalu, lembaran demi lembaran telah dilalui. Coretan demi coretan telah memenuhi, kadang tak berarti, kadang tanpa makna, atau hanya sedikit makna. Semoga di tahun ini setiap lembaran memiliki makna, setiap lembaran bermanfaat. Selamat tahun baru 2013. Semoga lebih sukses.

Tahun ini hampir usai terlalui, belumlah tergores coretan berarti, belumlah setiap gagasan menjadi nyata, konsep masih terdokumenkan. Padahal telah berada dipenghujung, meski akan terlewati, semoga ada perubahan, dalam lembaran baru. Selamat tahun baru 2013 M.

Di sekolah di ajar bu Guru
Di pagar sekolah ada tukang bakwan
Mending ucap selamat tahun baru
Supaya bisa terus makan bakwan! (Maksa…hehehe…=)))

Matahari menyelinap dibalik bukit, sembunyikan kenangan hidup, menyimpan lembaran usang, menyambut hari-hari muda, sebentar lagi ‘kan menjelang. Selamat datang tahun baru 2013, harapan baru dan perubahan.

Masa lalu adalah sejarah, hari ini adalah goresan, hari esok adalah harapan. Selamat datang tahun baru 2013. Seiring dengan perginya kenangan, menyambut harapan. Selamat tinggal kenangan, selamat datang harapan.

Malam ini ‘kan berlalu, minggu ini ‘kan beranjak, bulan ini akan pergi, tahun ini ‘kan meninggalkan. Sejarah kehidupan, catatan suka dan duka, menyongsong tahun baru. Selamat tahun baru 2013. Semoga selalu jaya dan sejahtera.

Makan tomat bareng kangguru
Ada Ikan beku di peti es
SELAMAT TAHUN BARU!
Semoga selalu sukses

Senja indah, kirimkan ciprat keemasan, kirimkan pertanda keagungan, kekusaan, serta kemegahan. Meski itu hanya sekejap, hingga sirna ditepis malam, pertanda esok akan tiba. Selamat tahun baru 2013. Semoga sukses selalu.

Iman membuat segala sesuatu menjadi mungkin. Harapan membuat segala sesuatu menjadi bekerja. Cinta membuat segala sesuatu menjadi indah. Semoga kamu memiliki ketiganya untuk tahun baru ini, Selamat tahun baru 2013 ya.?

Twitter Facebook Favorites More